Bunga Nasional Untuk Acara Budaya

  Ada banyak jenis acara namun akan selalu ada bunga yang dipakai dalam setiap acara. Bunga bisa memberikan kesan yan lebih indah dan manis pada sebuah acara dan acara tidak akan lengkap dengan karangan bunga. Namun acara budaya adalah salah acara yang penting dan biasanya harus mewakili identitas suatu Negara atau daerah sehingga bunga yang … Read more

Beberapa Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Bangkok Thailand

              Bangkok merupakan ibukota negara Thailand yang juga memiliki banyak oleh-oleh khas tersendiri layaknya negara dan kota lain yang memiliki ciri khasnya masing-masing. Seperti beberapa rekomendasi oleh-oleh Bangkok berikut yang wajib untuk dibeli. Yang pertama mi instan mama tom yum. Bagi anda pecinta mie wajib mencicipi mie ini. ini adalah produk mi instan popular … Read more

Pendakian ke Gunung Argopuro

Gunung Argopuro merupakan gunung berapi yang sudah tidak aktif lagi dan terkenal memiliki jalur tracking yang paling panjang di pulau jawa. Ketinggian gunung argopuro adalah 3.088 mdpl, para pendaki harus menempuh jarak sekitar 63 km dan memiliki estimasi waktu perjalanan 4-6 hari. Gunung argopuro memiliki tiga puncak yaitu, puncak rengganis di kabupaten jember, puncak argopuro, … Read more

Beberapa Hal Seputar Penulisan Karya Ilmiah

Mengupas tuntas seputar penulisan karya tulis ilmiah tentu sudah banyak dilakukan oleh beberapa media. Namun, sejauh ini sudahkah Anda memahami bentuk penyajian dari karya tersebut beserta jenis-jenisnya? Hal ini akan dibahas pada artikel ini untuk memudahkan Anda dalam menyusunnya di kemudian hari. Informasi lengkap seputar penulisan karya tulis ilmiah, silakan simak pada bab berikut ini. … Read more

Cara Mencuci Batik Agar Tidak Luntur

Batik merupakan warisan budaya Indonesia yang harus dijaga. Menjaga batik agar tetap dalam kondisi baik dan tidak luntur memerlukan perlakuan khusus. Mencuci kain batik haruslah penuh perhatian agar warnanya tidak luntur dan kain menjadi rusak. Cara Mencuci Batik Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika hendak mencuci batik agar kualitas batik tetap terjaga. Berikut ini … Read more

Parfum Pria Terlaris di Indonesia

Penampilan merupakan hal yang utama karena penampilan akan dilihat pertama kali. Untuk menunjang penampilan juga dibutuhkan aroma tubuh yang harum. Untuk itu, para pria biasanya memakai parfum untuk meningkatkan kepercayaan diri. Parfum Pria Terlaris di Indonesia yang Wajib Dimiliki Parfum menjadi salah satu kunci dalam berpenampilan. Setiap parfum memiliki karakteristik dan aroma tersendiri. Para pria … Read more

Cara Membaca Ukuran Ban Motor

Ban tidak hanya sekadar ‘alas kaki’ bagi sebuah motor, melainkan juga penunjang penampilan motor. Tak heran, jika banyak orang yang gemar melakukan modifikasi pada area ini. Namun, tunggu dulu, ban tidak bisa sembarangan diubah tanpa paham ukuran yang tepat. Salah-salah beli, motor yang digunakan bisa jadi tidak nyaman digunakan karena ban terlalu besar atau kecil. … Read more

Apa itu CMS? Pengertian dan Manfaatnya

Sekarang ini CMS sudah sangat berkembang dan banyak dibutuhkan oleh pihak pengelola website. Kini sudah banyak jenis CMS yang digunakan di seluruh dunia. CMS memang menjadi fitur andalan yang digunakan untuk mengembangkan sebuah blog ataupun website. Namun sayangnya, masih banyak pengguna internet yang belum familiar dengan CMS ini. Nah, bagi Anda yang ingin mengenal lebih … Read more

Karangan Bunga Terbaik Untuk Acara Seminar

  Semua jenis acara akan tampak cantik dan elegan dengan tambahan buket bunga. Dekorasi setiap acara bisa berbeda dan jenis buket hingga variasi bunga yang dipakai juga akan menyesuaikan dengan tema acara yang sedang berjalan. Salah satunya adalah acara seminar yang selalu identik dengan acara yang formal, kaku namun tetap harus nyaman. Banyak jenis bunga … Read more

Ibukota Zimbabwe Tergolong Paling Tidak Layak Ditinggali

  Sebuah kota menjadi tidak layak untuk ditinggali karena berbagai sebab antara lain kondisi alam yang buruk, kepadatan, dan berbagai masalah sosial dan ekonomi juga bisa terjadi. Masalah ini biasanya akan tumpang tindih satu sama lain. Ketika salah satu masalah muncul maka masalah tersebut akan langsung memicu masalah lain. Harare yang merupakan ibukota dari Zimbabwe … Read more